Lagi dan lagi, keamanan data pribadi yang dipegang oleh negara perlu dipertanyakan. Kali ini, lebih dari 6 juta data Nomor Pokok Wajib Pajak disingkat NPWP yang terdaftar di Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) diduga bocor dan diperjualbelikan. Terdapat kebocoran berupa data Nomor Identitas Kependudukan (NIK), NPWP, alamat, nomor telepon, alamat email, dan lain sebagainya. Pendiri Ethical Hacker […]
Siapa IShowSpeed yang Cetak Rekor Live Streaming di Indonesia?
IShowSpeed , seorang Youtuber asal Amerika Serikat, dikabarkan mengunjungi kawasan Pasar Baru, Jakarta Pusat, hingga membuat heboh pada hari Rabu, (18/9/2024). Ia mengenakan pakaian batik dan jersey Timnas Indonesia. Live streaming IShowSpeed ditonton 1 juta orang dan menjadi rekor tersendiri. Selama perjalanan di Indonesia, IShowSpeed turut melakukan live streaming alias siaran langsung. Aksinya mengundang banyak perhatian, baik warga yang […]
Arus Lalu Lintas di Puncak Macet Parah, Polres Bogor: 487 Ribu Kendaraan Melintas selama Libur Panjang
Selama libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW, Polres Bogor mencatat sebanyak 487.799 kendaraan melintasi Jalur Puncak. Jumlah tersebut terhitung dari 13 hingga 16 September 2024. Data ini disampaikan oleh Kasat Lantas Polres Bogor, Ajun Komisaris Polisi Rizky Guntama. “Selama libur panjang, total kendaraan yang melintas di Jalur Puncak, baik yang masuk maupun keluar, mencapai 487.799 unit,” kata Rizky […]
Revisi UU Pilkada Batal Disahkan DPR, Tetap Pakai Putusan MK!
Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad memastikan pengesahan revisi UU Pilkada dibatalkan. Dasco menyebut putusan Mahkamah Konstitusi (MK) lah yang berlaku untuk pendaftaran Pilkada pada 27 Agustus 2024 mendatang. “Dengan tidak jadinya disahkan revisi UU Pilkada pada tanggal 22 Agustus hari ini, maka yang berlaku pada saat pendaftaran pada tanggal 27 Agustus adalah hasil keputusan […]
Viral Peringatan Darurat Indonesia di Media Sosial, Apa Artinya?
Jagat media sosial kini diramaikan dengan postingan gambar garuda berlatar warna biru bertuliskan “Peringatan Darurat” di atasnya. Rabu, 21 Agustus 2024, banyak nitizen yang menggugah gambar garuda tersebut di berbagai platform media sosial. Di Instagram, misalnya, banyak nitizen menggugah Instagram Stories dengan gambar tersebut. Pun demikian di platform X, netizen juga ramai-ramai membanjiri kolom percakapan […]
Satu hari di Bumi akan menjadi 25 jam
Prediksi dari ahli geosains tentang kecenderungan pergerakan bulan yang semakin menjauh. Fenomena astronomi ini diprediksi akan menambah panjang waktu di bumi, menjadi 25 jam sehari semalam. Penelitian baru ini diungkap tim ahli geosains, salah satunya Stephen Meyers, profesor di Universitas Wisconsin-Madison. Dimana hari-hari di Bumi secara perlahan bertambah panjang karena bulan yang bergerak menjauh, dampaknya, adanya perubahan gravitasi […]
9 Jenis Alat Bantu Seks Perempuan dan Tips Menggunakannya (Part2)
6. Anal beads atau manik-manik anal Bentuknya mirip kelereng yang disusun berjarak pada sebuah tali. Manik-manik anal ini dimasukkan ke dalam anus dan dikeluarkan secara bertahap. Sensasi ‘meletup’ setiap kali manik-manik keluar itulah yang menjadikan alat bantu seks ini terasa unik. Bentuk manik-manik yang tersedia pun beragam. Ada yang seluruhnya sama, ada pula yang bertahap […]
9 Jenis Alat Bantu Seks Perempuan dan Tips Menggunakannya (Part 1)
Tertarik menggunakan alat bantu seks perempuan, tapi bingung pilih yang mana? Gak heran, sih, sebab ada banyak jenis sex toy yang tersedia di pasaran. Namun, untungnya, dengan begitu kamu bebas menentukan kira-kira mana sexcessoris yang cocok buatmu. Yuk, baca penjelasan tentang macam-macam alat bantu seks untuk perempuan dan tips menggunakannya. Bisa jadi panduan sebelum membelinya. […]
BMKG soal Megathrust ‘Tunggu Waktu’: Bukan Seolah Segera Terjadi Gempa Besar
Potensi gempa di zona Megathrust Selat Sunda dan Mentawai-Siberut menjadi topik yang ramai dibahas. BMKG menyatakan potensi gempa besar di dua zona megathrust itu sudah dibahas sejak sebelum terjadi Gempa dan Tsunami Aceh 2004.“Munculnya kembali pembahasan potensi gempa di zona megathrust saat ini bukanlah bentuk peringatan dini (warning) yang seolah-olah dalam waktu dekat akan segera […]
Sekarang Bluebird Punya Taksi Listrik BYD e6 Gen 2
Perusahaan taksi Indonesia, Bluebird Group, mengumumkan akan menambah armada taksi listriknya dengan EV BYD e6 Gen 2. Melalui armada listrik terbaru tersebut, Bluebird menegaskan langkahnya dalam mendukung visi pemerintah untuk menekan emisi karbon. Chief Sustainability Officer PT Blue Bird Tbk, Andrew Arristianto, mengatakan di sela-sela pameran kendaraan listrik PEVS 2024 yang digelar di JI Expo, […]