Sepakbola Dunia (FIFA) kemungkinan besar menolak permintaan Bahrain yang tak mau bermain di Indonesia. Setidaknya ada dua alasan yang memperkuat FIFA untuk menolak permintaan Bahrain. Biasanya, sebuah pertandingan digelar di tempat netral jika lokasi pertandingan utama tengah dilanda konflik. Ambil contoh Palestina yang sedang diserbu zionis Israel. Efek adanya agresi militer oleh Israel, Timnas Palestina gagal berkandang di […]
Tag: Indonesia
Klasemen Grup C setelah Indonesia takluk 1-2 kepada China
Indonesia tertahan pada posisi kelima klasemen Grup C putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia setelah takluk 1-2 kepada tuan rumah China pada Selasa. Garuda mengoleksi tiga poin dari empat pertandingan, sama dengan China yang kalah selisih gol sehingga tetap urutan keenam. Jepang untuk pertama kalinya mendapatkan satu poin di Grup C setelah diimbangi […]
3 Fakta Terbaru Kereta Cepat di Indonesia, Jalurnya Diperpanjang sampai Surabaya
Pemerintah Indonesia berencana memperpanjang megaproyek kereta cepat Jakarta-Bandung hingga ke Surabaya , Jawa Timur. Keputusan ini digadang-gadang dapat mendorong aktivitas ekonomi, pariwisata, perdagangan, dan investasi. Pengamat Ekonomi dari Universitas Airlangga, Wisnu Wibowo mengatakan, proyek kereta cepat yang diperpanjang hingga Surabaya bisa memperlancar arus transportasi serta mempermudah perpindahan atau mobilitas orang maupun barang. Dari sisi waktu akan lebih […]